Kamis, 11 September 2008

Bahasa C

Ini adalah rangkuman dari pelajaran bahasa C yang saya dapatkan dari sekolah. Rangkuman ini saya buat untuk mempermudah mempelajarinya & mengingatnya. Supaya saya bisa membuka sewaktu-waktu.


Bahasa pemrograman C adalah salah satu bahasa pemrograman kmputer. Di buat pada tahun 1970-an untuk sistem Operasi Unix oleh Bell Labs (Ken Thompson dan Dennis M. Ritchie). Merupakan kelanjutan dari bahasa BCL. Bahasa pemrograman yang paling sering dipakai oleh pemrogram seluruh dunia, terutama karena C memperbolehkan pengaksesan memori secara manual.
C telah mempengaruhi bahasa-bahasa pemrograman yang lain, terutama C++. Bahkan C telah seringkali dipakai untuk membuat program sistem dan jaringan, walaupun tidak jarang juga dipakai untuk membuat program aplikasi.

Berikut ini adalah cnth pemrograman Bahasa C:
Ex:
#Include
main()
{
prinf("No:%d\n",10);
prinf("Nama:%s\n",Ani);
prinf("No:%f\n",90,5);
prinf("Huruf:%c\n",A);
}
Pengertian di atas:
#Include disebut Pre Processor(pengaruh file & variable/knstanta)
main()merupakan function/petunjuk khusus
{ } sebagai tubuh
prinf ("............"); digunakan untuk mencetak atau menampilkan layar
%d (desimal/intregal) membaca sebuah bilangan bulat
%c untuk membaca sebuah karakter
%f (pecahan/fload) membaca sebuah bilangan pecahan
%s (string/array) larik
\n (enter) dimaksudkan untuk pindah baris
scanf untuk membaca kode yang dimasukkan

Sekarang mari kita coba membuat kalkulator sederhana.
Ex:

#include
main()
{
int c;
float a, b;
printf("Masukkan angka pertama \n");
scanf("%f",&a);
printf("Masukkan angka kedua \n");
scanf("%f",&b);
printf("\n 1.Tambah \n");
printf("\n 2.Kurang \n");
printf("\n 3.Kali \n");
printf("\n 4.Bagi \n");
printf("Ketikan angka operation di atas yang Anda Inginkan \n");
scanf("%d",&c);
switch(c)
{
case 1:printf(Hasilnya adalah = %2.2f\n",a+b);
break;
case 1:printf(Hasilnya adalah = %2.2f\n",a-b);
break;
case 1:printf(Hasilnya adalah = %2.2f\n",a*b);
break;
case 1:printf(Hasilnya adalah = %2.2f\n",a/b);
break;
default:printf("Salah \n");
}
system("pause")
}